IBX5980432E7F390 Informasi Lowongan Kerja Gresik Per 1 Juli 2016 - LOWONGAN KERJA

Informasi Lowongan Kerja Gresik Per 1 Juli 2016

Assalamu'alaikum Wr. Wb

Tidak terasa Hari Raya Idul Fitri akan datang kurang lebih Empat Hari lagi itu berarti anda harus segera untuk membayar ZAKAT. Tim Loker Gresik menghimbau agar tetap waspada dan berhati-hati terhadap informasi lowongan kerja yang tidak resmi atau meminta uang kepada anda karena banyak oknum yang tak bertanggung jawab memanfaatkan Event Menjelang Lebaran.

Kami Selaku ADMIN Loker Gresik akan memberikan beberapa informasi penting bagi pencari kerja area Gresik yang kami peroleh dari berbagai sumber terpercaya:


Rumah Sakit Islam Cahaya Giri


Informasi Lowongan Kerja Gresik Per 1 Juli 2016
Loker Gresik - Informasi Lowongan Kerja Gresik Per 1 Juli 2016

Dibuka lowongan pekerjaan dengan spesifikasi sebagai berikut:

1. Dokter Umum
  • Dapat bekerja sama dengan baik dan tekun
  • Lulusan kampus terpercaya dengan ipk baik (min 2.75)
  • Masih mempunyai STR kosong untuk pengurusan SIP.
  • Diharapkan mempunyai sertifikat ACLS/ATLS.
  • Memiliki pengalaman sebelumnya diutamakan

2. Dokter Gigi
  • Dapat bekerja sama dengan baik dan tekun
  • Lulusan kampus terpercaya dengan ipk baik (min 2.75)
  • Masih mempunyai STR kosong untuk pengurusan SIP
  • Memiliki pengalaman sebelumnya diutamakan

3. Asisten Apoteker
  • Dapat bekerja sama dengan baik dan tekun
  • Minimal lulusan smk farmasi

Segera kirimkan lowongan Anda ke Rumah Sakit Islam Cahaya Giri

Ditujukan Kepada Bapak Abdul Wahid AlFaizin: 082 330 621 41 0

Jl. Raya Bringkang, No 90-94 
Kec. Menganti 
Gresik
61174



Sumber:  A message from your contact form (Email Resmi)

Sekian Informasi yang dapat kami update, nantikan update lowongan kerja berikutnya. Selamat menjalankan ibadah puasa bagi yang menjalankan.


Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Berlangganan Untuk Mendapatkan Artikel Terbaru: